Mohon tunggu...
Aden AgengGusarto
Aden AgengGusarto Mohon Tunggu... Lainnya - 180810101054

semoga lancar

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kebijakan Bank Indonesia dalam Mengurangi Dampak Pandemi Covid-19

23 November 2020   00:56 Diperbarui: 23 November 2020   01:14 232
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Bank Indonesia ( BI ) yang merupakan Bank Sentral negara Indonesia mengambil beberapa langkah ( kebijakan ) dalam masa pandemi covid -- 19, dimana pemerintah Indonesia menerapkan social distancing dan melakukan pembatasan dalam transportasi international.

Pandemi Covid-19 yang berawal dari negeri bambu ( China ) masuk di negara Indonesia pada tanggal 2 Maret 2020, penyebarannya melalui warga Indonesia yang sebelumnya sempat melakukan kontak lansung dengan warga negara Jepang yang tengah berkunjung di Indonesia.

Sebelum Covid -- 19 mulai menyebar di negara Indonesia, ada beberapa negara yang telah terjangkit virus corona ini, beberapa negara tersebut antara lain : negara Thailand, negara Australia, negara Prancis, negara Mesir, negara Jepang, negara Malaysia, negara Taiwan, negara Vietnam, negara Amerika Serikat, negara Inggris, negara Kanada, negara Italia, negara India, negara Fhiliphina, negara Rusia, negara Nepal, negara Kamboja, dan masih banyak lagi.

Dengan adanya pandemi Covid-19 ini ekonomi negara yang terjangkit semakin lama semakin menurun ( situasi ekonomi memburuk ), tidak hanya negara terjangkit akan tetapi hampir seluruh dunia merasakan dampak memburuknya perekonomian masing -- masing negara, hal ini terjadi karena adanya hubungan keterkaitan antar negara satu dengan negara lainnya.

Pengaruh adanya pandemi Covid-19 pada perekonomian negara Indonesia, antara lain : meluasnya PHK (Pemutusan Hubungan Kerja), kontraksi indeks PMI manufacturing (penurunan indeks yang menunjukan kinerja industri pengolahan dalam negeri), penurunan kinerja impor, pembatalan penerbangan domestik dan internasional, menurunnya jumlah wisatawan mancanegara, penurunan Okupansi hotel (hal ini disebabkan karena adanya larangan untuk melakukan penerbangan dan hal ini menyebabkan wisman atau wisatawan mancanegara berkurang).

Maka dari itu Bank Sentral setiap negara akan mengambil berbagai macam cara, dalam negara Indnesia sendiri Bank Indonesia ( BI ) yang merupakan Bank Sentral negara Indonesia mengambil ( memustuskan ) beberapa langkah -- langkah ( kebijakan - kebijakan ) yang akan di lakukan pada saat ini dan untuk kedepannya, hal ini bertujuan untuk memitigasi risiko dampak dari adanya pandemi Covid-19.

Pandemi Covid-19 sangat memberikan dampat cukup besar dalam ekonomi suatu negara, yang mana ketidak stabilan perekonomian negara Indonesia bukan hanya di sebabkan oleh pamusakan negara Indonesia yang berkurang, akan tetapi pengeluaran negara Indonesia cukup besar, guna menangani penyebaran virus corona serta penyembuhan warga negara Indonesia yang telah terjangkit.

Sebelum kita mengetahui kebijakan -- kebijakan apa saja yang di lakukan pemerintah pada saat pandemi Covid -19 ini terjadi, mari kita pahami terlebih dahulu tentang bank sentral serta apa yang di maksud mitigasi resiko.

Bank sentral di setiap negara hanya ada satu. Fungsi utama Bank Sentral adalah menjaga stabilitas finansial negara dan menentukan kebijakan moneter. Di negara Indonesia tugas Bank Sentral di pegang oleh Bank Indonesia  ( BI ), fungsi lain Bank Indonesia sebagai otoritas moneter secara efektif dan efisien.

Mitigasi resiko merupakan pengambilan langkah -- langkah untuk mengurangi kerugian yang dapat ditimbulkan dari dampak atas risiko, ini dilakukan oleh Bank Indonesia dengan tujuan mengembalikan stabilisasi perekonomian negara Indonesia.

Kebijakan -- kebijakan Bank Indonesia dalam mengembalikan ke stabilan perekonomian negara Indonesia dari Covid-19, antara lain :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun