Mohon tunggu...
R. Ajeng Shafira
R. Ajeng Shafira Mohon Tunggu... Editor - mahasiswa

I love writing!

Selanjutnya

Tutup

Beauty Pilihan

Tips dan Rekomendasi Outfit Ngampus yang Bikin Kamu Terlihat Stylish!

23 Januari 2024   23:40 Diperbarui: 23 Januari 2024   23:58 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Beauty. Sumber ilustrasi: Unsplash

Penampilan merupakan salah satu hal  yang bisa merepresentasikan diri Anda. Penampilan yang stylish dan enak dipandang mata juga menjadi salah satu hal yang menjadi penilaian orang saat bertemu Anda, terlebih pada wanita. 

Wanita kerap kali menggonta-ganti pakaian nya untuk terlihat cantik di depan umum. Tak hanya itu, penampilan yang baik juga bisa membawa mood Anda untuk beraktivitas seharian. 

Apabila penampilan Anda sedang tidak match pasti Anda akan merasa tidak pede dan bad mood untuk menjalani hari. Sebaliknya, disaat Anda sedang mengenakan penampilan yang baik, pasti kita akan merasa ceria, terlihat lebih pede, dan mood untuk melakukan aktivitas apapun. 

Permasalahan wanita yang selalu mengatakan bahwa pakaian yang Anda miliki hanya itu-itu saja akan menjadi lebih bermanfaat dalam artikel ini. Artikel ini akan membahas rekomendasi serta tips bagi wanita untuk memadukan outfit ngampus menjadi penampilan yang kece dan stylish!

  1. Kemeja

Kemeja tentunya menjadi  pakaian dasar bagi setiap orang. Setiap orang tentunya memiliki kemeja di lemari nya paling tidak satu potong. Kemeja merupakan pakaian yang sering digunakan untuk pergi kuliah lantaran model nya yang formal.  Tips untuk Anda saat mengenakan kemeja agar terlihat menarik adalah membeli kemeja dengan model yang timeless dan juga warna polos. 


Warna kemeja yang polos akan lebih memudahkan Anda dalam memadukan dengan bawahan lainnya. Usahakan untuk membeli kemeja yang ukurannya sesuai dengan badan Anda. 

Apabila hanya terdapat kemeja ukuran besar di lemari Anda, Anda sebaiknya menggunakan bawahan yang ketat agar bagian kaki Anda bisa terlihat jelas dan tidak menimbulkan kesan tenggelam di tubuh Anda. 

Anda juga bisa mengenakan kemeja berukuran besar sebagai outer agar terlihat lebih stylish. Apabila Anda hanya memiliki kemeja berukuran kecil di lemar Anda, Anda juga bisa mengenakannya sebagai outer dan jangan lupa untuk mengenakan bawahan yang sesuai.

  1. Flare Jeans

Flare jeans memiliki model yang hampir mirip dengan celana cutbray. Flare jeans ini termasuk ke dalam pakaian yang timeless sebab model celana ini sebenarnya populer di zaman dulu, namun hingga saat ini masih banyak yang memakainya sehingga bisa dikatakan celana timeless.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun