Mohon tunggu...
Johanes Krisnomo
Johanes Krisnomo Mohon Tunggu... Penulis - Karyawan Swasta

Penulis, YouTuber : Sketsa JoKris Jo, Photografer, dan Pekerja. Alumnus Kimia ITB dan praktisi di Industri Pangan.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Tangan dan Sumpit

23 Juni 2017   19:33 Diperbarui: 23 Juni 2017   21:34 428
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Dok J.Krisnomo - Tangan dan Sumpit, 18 Juni 2017

Hebatnya santap Suki dan Barbeque, sarat perjuangan. Asing di lidah bagi kebanyakan orang, karena bukan makanan lokal. Seperangkat alat masak, kompor untuk rebus dan bakar, telah tersedia di meja makan, plus alat sumpitnya.

Foto Dok J.Krisnomo, BukBer, 18 Juni 2017
Foto Dok J.Krisnomo, BukBer, 18 Juni 2017
Peran sumpit, sebagai pengganti sendok garpu, berfungsi memindahkan bahan-bahan seperti sayur, aneka bakso, tahu dan lain-lain ke panci berisi kuah mendidih, yang di bawahnya ada semacam kompor. Sumpit berfungsi pula membolak-balik daging, atau lainnya di atas panggang api yang panas, dan berkompor.

img-3-2000-594d09752623bd870aa8f19d.jpg
img-3-2000-594d09752623bd870aa8f19d.jpg
img-3-2007-594d09842623bddb05a8f19d.jpg
img-3-2007-594d09842623bddb05a8f19d.jpg
img-4-2016-594d099d0ab0bd2b3e4f4d22.jpg
img-4-2016-594d099d0ab0bd2b3e4f4d22.jpg
img-5-1996-594d09a48d7a617f13e9d7de.jpg
img-5-1996-594d09a48d7a617f13e9d7de.jpg
Istimewanya, perjuangan memasak sampai siap saji, untuk bakar (barbeque) pakai saus dan kuah berisi aneka sayur, bakso dan tahu,  harus dikerjakan sendiri, dan bukan pelayan resto.

Muantap, nikmatnya makan bersama teman-teman dalam acara Buka Puasa, menuai kebersamaan.

Dia tak biasa, saat mengolah dan menyantap suki dan barbeque. Seorang teman, memanfaatkan tangannya, karena tak nyaman gunakan sumpit.

img-6-2041-594d09cd377b61524a5f3999.jpg
img-6-2041-594d09cd377b61524a5f3999.jpg
img-7-2055-594d09d48d7a616210e9d7e0.jpg
img-7-2055-594d09d48d7a616210e9d7e0.jpg
img-8-2058-594d09e20ab0bd2f3e4f4d26.jpg
img-8-2058-594d09e20ab0bd2f3e4f4d26.jpg
Demi nikmatnya santap, si Dia menggunakan tangannya, dari mulai membakar/memanggang daging dan menyantapnya.

Tak ada masalah, suka-suka Dia, tak harus pakai sumpit, yang penting ceria dan penuh kebersamaan.

Keberagaman itu indah, tak perlu dipaksakan harus pakai sumpit semua. Bahkan beberapa teman yang ikut Buka Bersama, nyatanya berbeda keyakinan.

Bandung, 23 Juni 2017.

Penulis : Johanes.Krisnomo

Acara BukBer - SKM SPD PT Ultrajaya, City Link Bandung, 18 Juni 2017. Penulis J.Krisnomo, Kiri pakai ikat kepala. Foto Dok Milik Pribadi
Acara BukBer - SKM SPD PT Ultrajaya, City Link Bandung, 18 Juni 2017. Penulis J.Krisnomo, Kiri pakai ikat kepala. Foto Dok Milik Pribadi
Catatan : Inspirasi, foto J.Krisnomo, saat Buka Bersama, teman-teman SKM – SPD PT Ultrajaya, City Link – Bandung, 18 Juni 2017.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun