Mohon tunggu...
Lyfe

5 Sepatu Collabs yang Tidak Monotone

18 Juli 2017   22:57 Diperbarui: 18 Juli 2017   23:05 951
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Sebelumnya mungkin memang banyak sepatu-sepatu yang yang berkolaborasi dengan banyak brand atau individu, dengan harga yang terbilang mahal seperti yeezy, nmd x mastermind, jordan 4 x kaws , vans x fear of god, jordan 1 x off white dan masih banyak lagi. Dengan blog ini saya akan memberikan salah satu info tentang sepatu collab yang "ga itu-itu saja" dan cukup terjangkau

Vans x Scandal: sepatu ini merupakan salah satu collabs antara band dan sepatu, karena scandal ini adalah girl band dari jepang dimana di anniversarynya yang ke 10 vans mengadakan tribute untuk scandal dengan merilis sepatu dengan jumlah yang tidak banyak.

Vans x Fdmtl: fdmtl adalah brand denim di jepang dimana di anniversarynya yang ke 10 juga (hahaha sama kayak scandal) vans collabs dengan fdmtl dengan menambahkan motif "sashiko" atau seperti patchwork denim di bagian sepatunya dengan pewarnaan secara indigo dyed.

Converse x Comme des Garcons: sepatu ini adalah salah satu sepatu paling "hype" karena banyak sekali yang memakai brand tersebut, sepatu dengan logo hati mempunyai mata itu memiliki daya pikat yang kuat karena dengan sepatu tersebut kita dapat memaksimalkan penampilan kita karena sepatunya yang menarik.

Nike tennis x fragment design: sepatu dengan lambang petir yang diembos membuat sepatu yang terlihat simple menjadi lebih berkelas karena kolaborasi dengan sang designer fragment design yaitu fujiwara hiroshi.

Reebok insta fury x bathing ape: terakhir ada reebox yang collabs dengan bathing ape, bathing ape sendiri merupakan brand hype di jepang dan sekarang di dunia. Sepatu dengan motif camo dengan tulisan "bape" dibelakangnya menjadi salah satu sepatu yang iconic.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun