Lihat ke Halaman Asli

Suci SyaniaRahmah

Semangat Baik

KKN STMIK Nusa Mandiri "Sosialisai Internet yang Sehat dan Aman untuk Anak kepada Orangtua"

Diperbarui: 24 Desember 2020   11:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

[Jakarta, 11/11/2020] STIMIK Nusa Mandiri melalui program KKN mengajak para orang tua untuk peduli dalam mengawasi anak untuk Penggunaan Internet Yang Sehat dan Aman Untuk Anak.

Salah satu programnya adalah dengan diadakan sosialisasi untuk warga dengan tema "Sosialisasi Internet Yang Sehat dan Aman Untuk Anak Kepada Orang Tua Diwilayah RT 008 RW 003 Kelurahan Kedaung Kaliangke, Kecamatan Cengkareng " untuk mengedukasi Keapada para orang tua sekitar tentang bagaimana cara Penggunaan Internet Yang Sehat dan Aman Untuk Anak, dalam situasi saat ini yang dimana pada jaman sekarang intenet mudah sekali dapat diakses oleh anak-anak sehingga konten-konten yang tidak pantas sangat mudah diakses, maka dari itu orang tua dituntut untuk lebih memperhatikan lagi anak-anak mereka dalam pengguanan internet yang sehat dan aman.

Dalam rangka memsosialisaikan para orang tua untuk lebih memperhatikan buah hati nya dalam mengaskses internet yang sehat dan aman Di wilayah RT 008 RW 003 Kelurahan Kedaung Kaliangke, Kecamatan Cengkareng, menyambut baik kegiatan KKN yang diadakan oleh mahasiswi STMIK Nusa Mandiri. Semoga kegiatan ini dapat mengedukasi kepada para orang tua untuk memperhatikan anak mengakses dengan hal yang positif dan bermanfaat.

Aktivitas anak-anak sekarang ini tentunya selalu berhubungan dengan yang namanya Intenet, apalagi sejak adanya virus Covid-19 terlebih untuk sekolahpun belajar melalui daring. Para Orang Tua tentunya harus lebih memperhatikan anak nya agar buah hati mereka tidak menggunakan intenet untuk hal yang negatif.

Suci Syania Rahmah -- 11172183  Akan membagikan materi Sosialisasi Internet Yang Sehat dan Aman Untuk Anak Kepada Orang Tua Diwilayah RT 008 RW 003 Kelurahan Kedaung Kaliangke, Kecamatan Cengkareng .

Banyak dari para orang tua yang lalai dalam memperhatikan anaknya untuk penggunaan internet yang sehat dan aman untuk anak,.

Semoga apa yang kami sampaikan bisa diterima dengan baik, dan dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

 

Contact Info :

Suci Syania Rahmah

STMIK Nusa Mandiri




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline