Lihat ke Halaman Asli

Setyo Pambudi

Mahasiswa

Motor sebagai Moda Transportasi Andalan Masyarakat Indonesia

Diperbarui: 27 November 2022   16:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Otomotif. Sumber ilustrasi: FREEPIK

Sepeda motor sangat mudah di temui di Indonesia, kendaraan dengan  roda dua ini memang sangat populer di Indonesia selain mudah dikendarai harganya pun relatif ramah dikantong bila dibandingkan dengan mobil. 

Dan dengan ada nya opsi pembayaran secara kredit semakin memudahkan kita dalam membeli sepeda motor ini, hanya dengan dengan membayar uang muka/dp kita dengan mudahnya bisa membawa motor impian kita. 

Selain harga nya yang relatif terjangkau motor pun sangat diandalkan untuk menunjang kegiatan sehari-hari karena mampu selap-selip menembus kemacetan di tengah padat nya jalan ibu kota, Selain itu pula mengapa sepeda motor sangat di senangi masyarakat Indonesia karena lebih irit BBM,sparepart yang tergolong murah serta perawatan nya tidak rumit. 

Dan motor tidak bisa di pisahkan dalam kehidupan masyarakat Indonesia Selain karena murah motor pun dapat menjadi sebagai ladang rezeki bagi sebagian orang.

Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penuturan kata dalam artikel ini

-setyo pambudi-




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline