Lihat ke Halaman Asli

Merapi dan Kelud Meletus, Tanda Kemunculan Satrio Piningit, Ratu Adil atau Kutukan Tuhan?

Diperbarui: 12 Mei 2022   06:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Video. Sumber ilustrasi: Freepik

Bila Gunung Merapi dan juga Gunung Kelud meletus sering dimaknai oleh sebagian masyarakat sebagai tanda munculnya Ratu Adil, Satrio Piningit, dan Sabdo Palon. Namun menurut sejarah, meletusnya Gunung Merapi pada tahun 928 M ditangkap oleh para sejarawan sebagai kutukan Tuhan atas pemerintahan Medang periode Jawa Tengah yang diwarnai dengan perebutan kekuasaan. 

Meletusnya Gunung Kelud pada tahun 1334 M justru menandai bakal munculnya Perang Bubad dan perang Paregreg. Dari fakta sejarah ini, muncul suatu pendapat bahwa meletusnya Gunung Merapi dan Gunung Kelud dimaknai sebagai kutukan Tuhan atas perebutan kekuasaan dari raja-raja di tanah Jawa. Selanjutnya simak video ini. Agar Anda mendapatkan informasi yang lebih jelas.

Produksi: Pawarta Jawa TV




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline