Lihat ke Halaman Asli

Mahasiswa UNTAG Surabaya Melakukan Sosialisasi Kepada Anak-anak serta Menghias Fasilitas Umum di Daerah Dharmawangsa

Diperbarui: 20 Desember 2021   16:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Mirza Wardianto selaku mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya melakukan program kuliah kerja nyata (KKN) di Kampung Dharmawangsa RT07 RW01, Kecamatan Gubeng, Kelurahan Airlangga merupakan salah satu pemukiman yang terdapat di Kota Surabaya. Program KKN ini didampingi oleh DRS. Jupriono, M.SI yang dilaksanakan pada 7 desember 2021.

Mahasiswa menemukan permasalahan yang mahasiswa temukan pada daerah Kelurahan Airlangga, Kecamatan Gubeng, Kota Surabaya adalah mengenai kurang diperhatikannya tempat pembungan sampah rumah tangga oleh warga di daerah sekitar, yang dapat menimbulkan bau yang tidak sedap dan juga menggangu pemandangan. 

Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa dengan membeli tempat sampah baru lalu dihias sedemikian rupa menggunakan cat minyak yang dibantu oleh warga sekitar yang memakan waktu sekitar 3 hari dan untuk diserahkan kepada warga sekitar.

Serta mahasiswa juga melakukan kegiatan berupa sosialisasi kepada anak -- anak warga sekitar. Yang bertujuan agar anak -- anak tidak takut dan sudah terbiasa saat bertemu teman sebaya saat melakukan kegiatan sekolah yang dilakukan secara offline lagi. Kegiatan tersebut dilakukan dengan mengumpulkan beberapa anak -- anak lalu mahasiswa berbincang santai dengan menanyakan nama dan sekolah dimana setelah itu mahasiswa membagikan lembaran kertas yang akan digambar oleh anak -- anak tesebut. Setelah selesai mahasiswa memberikan bingkisan sebagai ucapan terimakasih karena sudah datang dengan berupa nasi dan ayam goreng serta melakukan foto bersama.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline