Lihat ke Halaman Asli

Laila Ananta

Debu di tengah Padang pasir

Sambut Sumpah Pemuda dengan Berkarya Positif

Diperbarui: 3 September 2020   13:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Siapa yang tertarik jadi Sineas seperti Anggy Umbara, atau jadi produser sekaligus penulis seperti Asma Nadia, atau jadi aktrisnya seperti Niniek L Karim?

Wah, kalau saya sih mau jadi semuanya. Hihi. Tapi mau juga sih jadi Sineas muda seperti Anggy Umbara yang karyanya selalu jadi Box Office.

Tapi mau juga sih jadi Asma Nadia yang selalu bikin karya positif dan sarat akan pesan religi yang pastinya selalu dinanti di hati para penggemarnya.

Dan tentu saja menjadi seprofesional aktris legendaris, Niniek L Karim yang meski sudah tak lagi muda namun semangatnya selalu membara seperti kobaran api.

Jadi untuk belajar menjadi sineas, bisa dimulai dari hal sederhana. Misalnya dengan ikut membuat film pendek bersama teman teman di sekolah.

Meski sekolah libur, namun semangat harus pantang mundur. Apalagi ada kompetisi lomba Film Pendek Religi yang diadakan oleh Tawaf TV dan Demi Film Indonesia.

Yang mana jurinya nanti ada Asma Nadia, Niniek L Karim, dan juga Anggy Umbara. Apalagi karnyanya bermuatan positif yang memuat pesan pesan religi.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline