Lihat ke Halaman Asli

Kennando J.M

lainya, warga negara indonesia

Apa Bedanya Cita-cita dengan Hobi dan Cara Mengetahuinya

Diperbarui: 29 November 2022   18:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Cita-cita 

Cita-cita adalah keinginan mu saat nanti kamu dewasa. Cita cita bisa banyak berupa contohnya adalah polisi, koki, tukang kayu, nelayan, pekerja kantoran, detektif, tentara, dan masih banyak lagi. Cita cita adalah hal yang dari kecil kamu mau dan ingin untuk mengapainya saat sudah besar. Kira kira kamu cita citanya jadi apa kasih tau aku di kolom komentar ya kalau aku bercita cita untuk menjadi ilmuwan, polisi, proffesor. 

Hobi 

Gambar diatas ini adalah contohnya. Hobi adalah suatu kebiasaan yang kamu memang sukai. Hobi itu lebih simple dari cita cita contohnya adalah kamu bercita cita jadi proffesor berati kamu harus memiliki hobi belajar. Tetapi tenang biasannya cita cita dengan hobi itu berbeda tidak selalu sama. Contoh hobi yang paling banyak dilakukan di rumah adalah menyiram tanaman, berolahraga, menari, merawat hewan dan masih ada lagi. Aku berhobi merawat hewan dulu aku juga berhobi 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline