Lihat ke Halaman Asli

Menjelang Peak Season Liburan Akhir Tahun, Kondisi Pantai di Labuan Bajo Berubah Total

Diperbarui: 15 Desember 2020   22:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kondisi Sampah Bertumpukan (Foto : Pedi Paty)

Angin Barat, Pantai di Labuan Bajo Diwarnai Tumpukan Sampah.

LabuanBajo-RenteBenteMabar,-Menjelang peak season liburan akhir tahun, kondisi pantai di Labuan Bajo berubah total.

Perubahan ini terjadi, akibat beberapa objek wisata andalan Labuan Bajo dikepung sampah seperti yang terjadi di Tepi Pantai Kampung Baru, Desa Gorontalo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Flores Nusa Tenggara Timur. 

Tumpukan Sampah yang sangat bau dan menyengat Foto (Pedi Paty)

Memang, sampah ini bukan pertama kali menguncang. 

Kondisi ini jelas membuat aktivitas masyarakat maupun wisatawan di sepanjang pantai terganggu.

Kampung Baru yang di juluki Kampung Bule di Desa Gorontalo memberi daya tarik tersendiri bagi wisatawan untuk berkunjung.

Foto Pedi Paty

Namun indahnya 'Tepi Pantai' Kampung Baru tercemar oleh banyaknya sampah yang berserakan di sepanjang mata memandang. 

Indahnya Pantai Kampung Baru ini tercemar oleh banyak sampah yang berserakan sepanjang bibir pantai.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline