Lihat ke Halaman Asli

Ade T Bakri

Penyuka kopi

Petani Harus Tahu, Tidak Semua Jenis Porang Menghasilkan Buah

Diperbarui: 4 Januari 2021   18:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jenis porang yang tak menghasilkan buah (dokpri :Adhen) 

Kita tentu sudah tahu tanaman porang, Bukan? Tanaman umbi-umbian yang bermarga Amorphophallus muelleri ini, mempunyai banyak khasiat dan manfaat.

Selain umbinya dimakan, buah dari tanaman porang pun dapat diolah menjadi kosmetik.

Akan tetapi, tidak semua jenis tanaman porang, menghasilkan buah.

Bagi petani pemula yang ingin membudidayakan tanaman tersebut, sebaiknya menelisik lebih dahulu jenis tanaman porang yang menghasilan buah.

Sebab, ada beberapa jenis tanaman porang yang hanya menghasilkan umbi.

Walaupun terlihat sama, tapi dua jenis porang ini, tak menghasilkan buah. Anda bisa lihat pada dua gambar di bawah ini.

Porang yang hanya menghasilkan umbi (dokpri)

dokpri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline