Lihat ke Halaman Asli

Syamsurial Sad

Dibuat dengan sebenarnya sesuai ktp

Miami Terbuka 2023: Tsitsipas Kandas Lagi, Rybakina ke Semifinal

Diperbarui: 29 Maret 2023   22:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Elena Rybakina lolos ke SF, dan Stefanos Tsitsipas kandas di QF Miami Terbuka 2023. Sumber foto: en.m.wikipedia.org.

Petenis Yunani unggulan dua Stefanos Tsitsipas kandas lagi di R16 Miami 2023, sama dg capaiannya di Rotterdam Terbuka 17/02/23, tapi lebih baik dari indian wells yg hanya sampai R64.

Capaian terbaiknya musim ini adalah finalis australia terbuka dimana ia menyerah pada Novak Djokovic 63, 7/7-6/4, 7/7-6/5.

Di R16 Miami, Tsitsipas digebug unggulan 14 Karen Kachanov dua set langsung  7/7-6/4, 64.

Petenis finlandia E. Ruusuvuori mencapai perempat final pertamanya di ATP Master 1000 setelah di R16 mengalahkan petenis belanda unggulan 26 Botic van de Zandschulp dg skor 46, 64, 75.

Di perempat final Ruusuvuori akan menantang unggulan sepuluh petenis italia Jannik Sinner.

Sinner ke perempat final setelah berhasil menggusur unggulan enam Andrey Rublev straight set 62, 64.

Unggulan pertama petenis spanyol Carlos Alcaraz akan ditantang petenis muda tuan rumah Taylor Fritz di perempat final setelah keduanya menghentikan lawan2nya di R16.

Alcaraz berhasil membalas satu2nya kekalahan dari Tommy Paul di ATP Master 1000 Kanada 2022 dg skor 64, 64.

Sedang Taylor Fritz (9) menang atas petenis denmark holger rune dalam duel antar top ten player straight set 63, 64, yg membuatnya unggul head to head 1-0 atas holger rune.

Dua partai perempat final lagi akan berlangsung antara :

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline