Lihat ke Halaman Asli

Karena Kita Makhluk Sosial

Diperbarui: 3 April 2024   22:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Sebagai manusia yang notabenenya adalah makhluk sosial, kita harus hidup berkelompok. Kita tidak akan bisa hidup sendiri karena akan membutuhkan orang lain dalam banyak hal. Meskipun banyak hal yang dapat dengan mudah di kerjakan secara individu, namun akan lebih mudah dan bermakna apabila di kerjakan berkelompok dan melibatkan orang lain.

Oleh sebab itu, sebagai makhluk sosial kita harus memperluas relasi dan jaringan untuk mengenal lebih banyak orang, dan dapat menambah wawasan yang belum pernah kita ketahui.

Baiknya kita mempererat tali silaturahmi dengan orang-orang yang kita kenal, kita harus bisa memposisikan diri agar dapat dengan mudah untuk bersosialisasi dan menjalin hubungan dengan orang lain bahkan yang baru mengenal nya.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline