Lihat ke Halaman Asli

Wijaya Kusumah

Guru Blogger Indonesia

The Leader in Me dan The Best Schools (2 Buku yang Menginspirasi)

Diperbarui: 25 Juni 2015   03:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1342132306329086809

[caption id="attachment_187555" align="aligncenter" width="448" caption="Buku yang saya dapatkan sebagai penanya terbaik dlm Lokakarya"][/caption]

Kamis-Jumat, 12-13 Juli 2012 sekolah kami mengadakan lokakarya untuk guru Labschool UNJ. Acara ini dihadiri pula wakil menteri pendidikan dan kebudayaan Prof. Musliar Kasim sebagai salah satu nara sumbernya. Sebelum menjabat wakil menteri, beliau adalah mantan Rektor Andalas, Padang.

Selain pak Wakil menteri, ada ibu Diah kepala pusat kurikulum dan pembukuan balitbang kemendikbud yang menjadi pembicara. Seru banget acaranya, dan saya merasa mendapatkan pencerahan dari adanya acara ini.

Foto-foto lengkap bisa dilihat di sini.

Pak Wakil Menteri sedang memberikan materi dimoderatori ibu Ulya

Lokakarya ini diadakan selama 2 hari, dan masih banyak pembicara lainnya yang menginspirasi. Dalam lokakarya guru Labschool ini, saya mendapatkan 2 buah buku yaitu The Leader in Me karya Stephen R. Covey, dan The Best Schools karya Thomas Armstrong. Alhamdulillah. Kedua buku ini sangat bagus sekali isinya, dan akan saya buatkan resensinya bila telah selesai membacanya. Mohon bersabar ya!

1342132192633192051

buku best seller

Salam Blogger Persahabatan

Omjay

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline