Lihat ke Halaman Asli

Sri Rahayu

Menyukai literasi

Hujan Siang

Diperbarui: 26 Agustus 2022   12:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Awan hitam bergelayut di langit siang

Sekelam asaku menantimu yang tak mungkin datang

Berbahagialah dalam alam keabadian

Suatu saat pasti akupun pulang

Biarlah hujan siang temani sendiriku

Jadi saksi bisu arti setiaku

Lunturkan kerontang jiwa merana

Basahi sukma durja

Hujan siang makin kencang

Percikannya lambangkan kedamaian

Memeluk dirimu dalam balutan doa

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline