Lihat ke Halaman Asli

Liburan Seru di Malang dan Batu

Diperbarui: 3 Juni 2017   12:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Teringat tahun lalu di masa liburan lebaran dan tempat dimana saya bekerja libur selama seminggu, senang sudah pasti tetapi juga bingun secara bersamaan, kenapa bingung ? ya secara libur selama satu minggu apa iya hanya berdiam di rumah, dan seketika saya terpikir bagaimana jika saya mengaambil untuk liburan ke luar kota, yess that is a good idea kebingungan kedua kemudia datang yes bingung mau kemana ????

Finally saya browsing - browsing tempat mana yang sedang happening dan belum pernah saya kunjungi sebelumnya dan saya memutuskan untuk berkunjung ke kota Malang, yaa Kota Malang menjadi pilihan untuk saya untuk menghabiskan waktu liburan saya, dan kemudian saya menghubungi teman saya apakah ingin bergabung dengan saya untuk berwisata ke Kota Malang dan singkat cerita ada 4 teman saya yang bergabung bersama untuk  ke Kota Malang

Saat itu H - 3 Minggu kami mulai melakukan preparing untuk menyiapkan segala keperluan untuk hari H yang akan datang, persiapan mulai dari tiket pesawat, keperluan pribadi, dan transportasi untuk di gunakan berwisata, tibala hari dimana kami tunggu, pagi buta sekitar pukul 7 pagi kami bersama - sama pergi ke Bandara untuk check in dan boarding setibanya di bandara Malang kami dijemput oleh driver dari jasa sewa mobil malang yang saya pesan waktu itu saya  memesan dan mendapatkan informasinya dari web http://www.sewamobildimalang.net/ mungkin bisa menjadi rekomendasi untuk teman - teman

Driver kami P Riko menjemput dengan ramahnya kemudian beliau bertanya ingin diantar kemana dan secara pada saat itu kami lelah belum makan kami memilih untuk ke tempat makan sambil menunggu waktu untuk check in hotel, Hmmm sempet bingung mau makan dimana akhirnya Pak riko merekomendasikan untuk mampir makan di mbok sri batu yang searah juga dengan villa kami yang dipesan di batu juga, di mbok sri banyak sekali menu makanannya yang terbanyak adalah dengan hidangan ikan gurami dan rasanya enak pedas nya pas banget 

Selesai makan kami langsung berangkat menuju ke vilaa untuk beristirahat dan membersihkan diri, setelah beristirahat sebentar kami memutuskan untuk ke Museum Angkut dan kebetulan masih buka dan memang tutupnya masi sore, di Museum banyak sekali alat Transportasi yang keren - keren dan masih terawat bagus, selesainya dari museum angkut sorenya kami menuju Alun - Alun Batu disana ramai banyak anak kecil sangat seru sekali, dan malamnya berlanjut ke BNS kami sengaja langsung mendatangi 3 tempat itu dalam sehari karena keesokan harinya kami ingin ke Pantai Selatan yang katanya butuh waktu seharian untuk kesana dan memang waktu liburan kami yang seminggu tidak kami habiskan semuanya di Malang dan Batu kami hanya mengambil waktu 3 hari saja disini

Hari kedua kami bangun pagi hari persiapan untuk pergi kepantai pada saat itu kami berangkat pukul 7 pagi dan sampainya disana tepat jam 11 karena kami sempat berhenti untuk makan, Pantai yang kami tuju adalah Pantai 3 Warna, setibanya diparkiran kami tidak langsung menjumpai pantai 2 warna tetapi kami harus menaiki ojek untuk ke pos 1 di pemberhentian ini kami harus membayar untuk tour guide yang menemani kami untuk menuju pantai 3 warna dan juga disini diperiksa barang bawaan apa saja yang di bawa dan harus dipastikan jika barang - barang tersebut tidak tertinggal di pantai karena kamu harus kembali untuk mengambilnya jika tertinggal satu saja

Kami melanjutkan perjalanan dengan jalan kaki bersama tour guide kami selama dalam perjalanan kami menjumpai hutan mangrove dan pantai gatra yang membuat lelah menjadi wah, kurang lebih perjalanan 30 menit sampailah kami di Pantai 3 warna yang indah sekali, disana juga bisa lho untuk snorkeling dan jarang snorkeling tidak terlalu jauh dari pinggiran pantai dan juga tidak terlalu dalam

Singkat cerita selelsai dari pantai kami pulang ke villa dengan sangat lelah namun kami senang, dan keesokan harinya kami membeli oleh - oleh ke pusat oleh - oleh khas malang untuk keluarga yang sudah menanti karena kami pesawat jam 12 jadi harus segera mungkin, over all liburan kami sangat berkesan selama di Kota Malang dan Batu disana orangnya ramah m- ramah dan kami berterima kasih pada driver dari Transuperindo yang menjadi teman dalam perjalanan wisata kami




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline