Lihat ke Halaman Asli

Evaluasi Kinerja Bulanan, Karupbasan Palembang: Tetaplah Disiplin dan Kerja Sesuai Tupoksi

Diperbarui: 31 Oktober 2022   11:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Palembang -  Bertempat di Aula Rupbasan Palembang lantai 2, Parulian membuka rapat bulanan dengan mengundang seluruh pegawai. Didampingi oleh Kasubsi Pengamanan dan Pengelolaan (Pamlola), Benny Hendrawan dan Kasubsi Administrasi dan Pemeliharaan (Minhara), Hariyanto (31/10/22).

dokpri

dokpri

dokpri

Rapat dibuka oleh Kasubsi Pamlola, Benny Hendrawan. Benny menyampaikan 8 poin pembahasan rapat evaluasi di kesempatan ini. Kemudian Kepala Rupbasan Palembang, Parulian Hutabarat menyampaikan ucapan terima kasih atas pertisipasi aktif dari para pegawai atas pelaksanaan tugas sehari-hari.  

Parulian juga menghimbau kepada seluruh pegawai untuk menjaga marwah instansi dengan disiplin dalam bekerja dan berpakaian dinas. "Sebagai seorang ASN Kemenkumham, tentu kebanggaan besar adalah salah satunya dengan berpakaian dinas. Jadi saya harap, betul-betul pahami aturan Permenkumham No.21 tahun 2021 Kemudian untuk jam Ishoma (Istirahat Sholat Makan), kalau bisa tolong bergantian jangan sampai kantor kosong di jam-jam istirahat." Tutup Parulian dalam pengarahannya.

Kemudian ada pengarahan mengenai absensi finger print. Karena sebelumnya Kemenkumham menggunakan absensi online. Dan terhitung mulai tanggal 01 November 2022 seluruh Kemenkumham kembali ke finger print.

dokpri

Follow IG : @rupbasan_palembang_FB & Youtube : Rupbasan Palembang
Twitter :@rupbasanplg

CC :
@kemenkumhamri
@kumhamsumsel

#RupbasanPalembang
#RupbasanPalembang_Mantul
#KumhamPasti
#KumhamSumsel




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline