Lihat ke Halaman Asli

Ragam Bahasa

Diperbarui: 15 September 2019   22:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Ada dua orang, A dan B. Mereka bersahabat dari SD, SMP dan SMA. Setelah lulus SMA, mereka terpisah, si A ke luar negeri untuk kuliah dan si B tetap di Indonesia. Dikemudian hari si B bertemu di A, si A sebagai bos dan si B ingin melamar pekerjaan di tempat di B.

Pertanyaan: 

 Untuk mewawancarai si B, ragam bahasa apa yang digunakan?

Jawab: 

Menurut saya cerita diatas menggunakan dua ragam bahasa yaitu bahasa formal dan nonformal :

-Kenapa formal? 

Ya tentu saja karna si A harus mewawancarai si B dengan bahasa yang resmi/formal,Agar komunikasi dan wawancara bisa berjalan dengan lancar. 

-Sedangkan nonformal? 

Ya Biar bagaimanapun mereka ini adalah sahabat yang sudah lama tidak bertemu.Nah setelah si A selesai mewawancarai si B,disaat itu juga lah si A dan si B langsung bercakap-cakap santai,mereka akan menanyakan kabar,membahas masa lalu. 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline