Lihat ke Halaman Asli

Kue Mangkok

Diperbarui: 22 Maret 2018   21:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

kue mangkok ..

siapa yang tidak mengenal kue ini .....

kue mangkok adalah kue tradisional indonesia yang dikenalkan oleh imigran cina,kue mangkok ini memiliki tekstur padat namun empuk dan mekar pada bagian atas nya dan memiliki rasa yang manis, kue mangkok ini biasa disajikan pada saat upacara persembayangan atau acara pernikahan maupun ulang tahun. 

dalam bahasa cina kue mangkok adalah Fa Gao, Fa artinya mengembang karena ragi memiliki makna kemakmuran dan Gao artinya kue.

jadi kue mangkok ini melambangkan kemakmuran. Masyarakat tionghoa berpendapat bahwa makanan tidak hanya memiliki gizi yang baik untuk tubuh saja melainkan makanan memiliki arti/lambah/filosofi yang sangat erat kaitannya dalam kehidupan kita, maka dari itu kue mangkok cocok disajikan untuk makanan persembahan untuk persembayangan .




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline