Lihat ke Halaman Asli

Kerajinan Tangan dari Koran

Diperbarui: 11 September 2019   08:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Perkenalkan nama saya Meliana Trisnawati,saya kelas 9G dari smpn 4 madiun.disini saya akan menjelaskan tentang cara pembuatan kerajinan tangan

Bahan serta Perlengkapan yang Dibutuhkan

Koran bekas (bisa memakai majalah bekas juga)
Gunting
Lem perekat
Cat
Cara Membuat Kerajinan Tangan dari Koran Berbentuk Pohon

1. Kumpulkan terlebih dulu bahan serta perlengkapan yang diperlukan.
2. Potong-potong koran bekas memanjang.
3. Gulung koran bekas itu memanjang hingga tampak seperti stick.
4. Gabungkan beberapa gulungan koran serta dikitat memakai gulungan koran juga seperti pada gambar.
5. Dapat pula memakai solasi untuk merekatkannya.
6. Tekuk bagian bawahnya serta mulai buat ranting-rantingnya dengan koran juga.
7. Tutup batang serta rantingnya dengan rapi memakai gulungan koran seperti pada gambar.
8. Supaya lebih awet ikatannya, lem semua pohon memakai lem kertas.
9. Diamkan terlebih dulu sampai lem mengering.
9. Paling akhir, cat pohon dari koran itu. Lalu, keringkan.

Kerajinan tangan dari koran bekas berbentuk pohon pun siap untuk dipajang di rumah kamu.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline