Lihat ke Halaman Asli

Ikan besar di Ranupakis, Klakah -Lumajang

Diperbarui: 11 Desember 2022   12:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Potret:ikan viral danau Ranupakis,sumber gambar. Surya.co.id.Tribun

Sebuah foto,penampakan bayangan ikan raksasa yang muncul di tengah danau Ranupakis, Lumajang Jawa timur viral di media sosial. Dalam foto  yang ambil warga tersebut,terlihat bayangan hitam di tengah danau yang menyerupai ikan berukuran jumbo. Dampak warga ramai- ramai berkumpul di tepi danau. Warga sengaja datang untuk melihat kemunculan ikan raksasa, beberapa dari mereka juga sempat meneriaki seorang nelayan yang sedang mencari ikan di tengah danau menggunakan rakit bambu di dalam video tersebut terdengar suara perekam yang menyampaikan bahwa warga setempat tengah menyaksikan penampakan ikan raksasa seukuran bis di tengah danau video penampakan ini pun sontak menghebohan warga karena diunggah berkali-kali ke media sosial. 

Akan tetapi Gambar yang tertera di atas tidak lah seperti itu bentuknya , menurut salah satu warga lalu pakis yang menyaksikan langsung itu adalah hanya segerombolan ikan akan tetapi jika dilihat dari atas seperti ikan yang sangat besar.

Potret:Ikan danau Ranupakis viral .sumber gambar. Surya.co.id.Tribun

Warga sekitar danau Ranu pakis sendiri memang membenarkan adanya kemunculan ikan-ikan berukuran besar bahkan jumlahnya bisa mencapai 5 ekor sehingga membuat nelayan setempat ketakutan. 

Menurut warga ,ikan berukuran besar itu biasanya muncul ketika cuaca panas atau suhu air di dalam danau meningkat. namun ,warga sekitar danau juga tidak mengetahui ikan jenis apa yang muncul. 

Warga hanya mengetahui jika ,ukuran ikan tersebut mencapai 5 meter .

Salah satu nelayan di Ranu pakis "Muhammad Idris Baidowi" mengatakan, memang ada mitos yang berkembang di kalangan masyarakat desa Ranupakis bahwa ,danau itu dijaga oleh sosok "penunggu gaib". 

Di sini ya emang katanya ada yang ikan, ada yang ular terkait viralnya ikan raksasa tersebut.

Pihak dinas perikanan Lumajang ,belum berani memastikan kebenarannya. untuk memastikan kebenaran penampakan ikan raksasa di danau Ranu pakis tersebut. Nyatanya pihak dinas perikanan akan melakukan investigasi.

Menurut dinas perikanan,jika ada keluhan maka akan di selidiki apa saja jenis ikan yang hidup di danau Ranupakis tersebut




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline