Lihat ke Halaman Asli

Balada Akselerasi (3)

Diperbarui: 7 Desember 2018   14:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(gadis.co.id)

Ketika remaja lain sedang hang-out, kami berkutat membahas tumbukan dan hukum kekekalan momentum.

Ketika remaja lain membaca novel percintaan, kami mengerjakan  reduksi oksidasi dan reaksi kimia

Ketika remaja lain sibuk bermain bola, kami membuat makalah tentang genetic dan teori evolusi.

Enam belas tahun yang lalu, di salahsatu SMA favorit Surabaya.

Andri, lelaki berkulit sawo matang tampak mengamati  juniornya yang kini sedang memimpin barisan.

"Yang tegas, suaramu terlalu lembut" kata Andri membentak perempuan itu.

Perempuan yang dibentak hanya meringis seraya melanjutkan memimpin barisan.

"Hadap kanan graaakkk..." Perempuan itu mencoba mengeraskan dan menegaskan suaranya.

Namun lagi-lagi di telinga Andri suara tersebut masih terlalu lembut.

"Pimpinan saya ambil alih seluruhnya istirahat di tempat grakk" kata Andri.

Perempuan tersebut mengernyitkan dahi, alhasil dirinya bakal tidak lulus masuk di eskul Paskibra, eskul paling hits di Smalabaya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline