Lihat ke Halaman Asli

Efi anggriani

Wiraswasta

Mencoba Menjadi Flexitarian

Diperbarui: 14 Agustus 2019   11:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Mencoba menjadi flexitarian,apa itu flexitarian?

Flexitarian atau semi vegetarian memiliki ciri-ciri  berikut ini:

-Menghindari makan daging merah,hewan berkaki empat baik kambing maupun sapi.Beserta daging olahannya seperti misalnya daging asap,sosis sapi dan lainnya.

-Masih mengkonsumsi jenis daging unggas seperti daging ayam,daging bebek,daging kalkun,daging mentok dan lainnya.

-Masih mengkonsumsi ikan  baik ikan laut atau ikan air tawar dan berbagai olahannya yang sekarang kian menjamur.

-Menghindari makan berlemak tinggi dan berkalori tinggi

-Tetap memperhatikan sisi konsumsi  nutrisi,vitamin dan mineral yang cukup.

Gampang-gampang susah mencoba menjadi flexitarian,ketika tiba-tiba lupa lalu jajan bakso,jajan soto daging atau bahkan sate kambing,iga sapi bakar yang memang enak sekali.

Bahkan jika terpaku pada  jenis itu,keinginan kuat justru menggebu untuk mengkonsumsi yang dihindari,maka sebenarnya tidak terlalu terfokus dan berfikir sederhana saja,tidak makan daging hewan berkaki empat.

Gantilah dengan memperbanyak sayur-sayuran seperti gado-gado ,lotek,kupat tahu,tahu gimbal dan salad buah ataupun sayur.

Jikalau sudah terbiasa,maka akan biasa kata orang dan kemudian bisa merasakan manfaatnya.

Salam




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline