Lihat ke Halaman Asli

Pancasila sebagai Sistem Filsafat dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara di Lingkungan Kampus

Diperbarui: 16 Juni 2021   14:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pancasila adalah merupakan pedoman bagi semua warga bangsa Indonesia untuk berinteraksi dalam konteks kebersamaan untuk mengokohkan Negara Kesatuan Republik Indonesia. 

Filsafat adalah suatu bidang ilmu yang senantiasa ada dan menyertai kehidupan manusia. Istilah "filsafat" secara etimologis merupakan padanan kata falsafah (Arab) dan philosophy (Inggris) yang berasal dari bahasa Yunani filosofia (philosophia).

Filsafat pancasila adalah penggunaan nilai-nilai pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bernegara. Pancasila sebagai filsafat bangsa Indonesia telah dipilih berdasarkan perenungan yang mendalam oleh the founding futhers bangsa Indonesia.

Filsafat pancasila juga memiliki fungsi dan peran sebagai pedoman dan pegangan sikap, tingkah laku serta perbuatan dalam kehidupan sehari-hari dalam bermasyarakat, berbangsa, bernegara untuk bangsa Indonesia.

Nilai-nilai sila yang ada di Pancasila :
1. Ketuhanan Yang maha Esa.
2. Kemanusiaan yang adil Dan beradab.
3. Persatuan Indonesia.
4. Kerakyatan yang dipimpin oleh Hikmat kebijaksanaan dalam Permusyawaran dan Perwakilan.
5. Keadilan sosial Bagi seluruh rakyat Indonesia.

Bentuk penerapan Filsafat Pancasila di lingkungan kampus :

1. Saling menghormati dan menghargai antara mahasiswa dan dosen.

2. Saling menghormati setiap agama di antara mahasiswa agar terciptanya kedamaian dan kenyamanan bersama.

3. Tidak melakukan sesuatu hal yang melanggar nilai-nilai pancasila.

4. Ketika mahasiswa dan dosen saling menjunjung tinggi nilai-nilai gotong royong dan perbedaan agama, suku serta budaya yang ada di lingkungan kampus sesuai dengan nilai-nilai pancasila.

5. Tidak melakukan diskriminasi pada mahasiswa manapun.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline