Lihat ke Halaman Asli

Diva Z.

Pelajar

Ladies, Ikuti Tahapan Ini Jika Ingin Kulit Sehat dan Glowing!

Diperbarui: 18 Januari 2020   12:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Beauty. Sumber ilustrasi: Unsplash

Hello, ladies. Memiliki kulit wajah yang sehat dan glowing pasti menjadi dambaan semua kaum hawa , ya kan ladies? Merawat kulit itu wajib guys, selain menggunakan produk-produk perawatan kulit wajah yang sudah tersedia di drugstore dan toko-toko kecantikan maupun menggunakan bahan alami, kalian juga harus merubah pola hidup kalian menjadi lebih sehat dengan memakan makanan yang bergizi, memperhatikan kandungan nutrisi, rutin berolahraga dan juga istirahat yang cukup agar bisa membantu kulitmu menjadi lebih sehat dan glowing lho! Nah, disini saya akan berbagi tips dan juga tahapan penggunaan skincare supaya kalian tidak bingung lagi.

1. Micellar water

Micellar water ini berfungsi untuk membersihkan make up, dan juga mengangkat kotoran-kotoran di wajah seperti debu dan polusi. Di Indonesia sudah banyak produk micellar water dari berbagai merek yang tentunya bagus dan harganya pun terjangkau.

2. Facial wash

Menjaga kebersihan kulit wajah itu penting, jadi jangan sampai kalian malas mencuci wajah jika kalian tidak ingin terkena masalah kulit wajah seperti jerawat, komedo, dan lain sebagainya. Gunakan sabun pencuci wajah yang sesuai dengan jenis kulitmu ya, ladies! Jangan sampai salah memilih produk karena hal tersebut akan menimbulkan masalah pada kulit wajahmu. 

Tanda kulit wajah kalian tidak cocok dengan produk pencuci wajah yaitu ketika kalian telah selesai menggunakan produk tersebut, kulit wajah kalian terasa tidak elastis seperti tertarik, dan kulit kehilangan kelembaban nya ketika wajah sudah dikeringkan. Lakukan double cleansing yaitu membersihkan wajah dengan micellar water lalu facial wash agar kulit kalian bersih maksimal!

3. Lakukan eksfoliasi

Eksfoliasi kulit wajah juga penting untuk mengangkat sel-sel kulit mati di wajahmu, ladies. Tetapi, jangan terlalu sering melakukan eksfoliasi karena kulit bisa rentan menjadi sensitif, lakukan eksfoliasi 1 sampai 2 kali saja seminggu.

4. Toner

Toner berfungsi untuk menyeimbangkan kembali kadar pH kulit dan juga mempersiapkan kulit untuk menerima produk perawatan kulit lainnya.

5. Serum

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline