Lihat ke Halaman Asli

Cerita Praktik Baik Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa dalam Pembelajaran

Diperbarui: 7 Desember 2022   16:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice)  Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran

Lokasi SMK Negeri 1 Cipeundeuy
Jl. Cirata - Margalaksana
Kec. Cipeundeuy Kab. Bandung Barat -- Jawa Barat
Lingkup Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan
Tujuan yang ingin dicapai

Tujuan Aksi PPL 1:
Menerapkan media pembelajaran khusus untuk keterbatasan alat praktik dengan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Prinsip - prinsip Tata Letak Desain Grafis.

Tujuan Rencana Aksi 2:
Menerapkan media pembelajaran khusus untuk keterbatasan alat praktik dengan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Pengenalan Perangkat Lunak Pengolah Gambar Raster (Bitmap)

Tujuan Rencana Aksi 3:
Menerapkan media pembelajaran khusus untuk keterbatasan alat praktik dengan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Menerapkan Efek Foto menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Gambar Raster (Bitmap)

Tujuan Rencana Aksi 4:
Menerapkan media pembelajaran khusus untuk keterbatasan alat praktik dengan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Membuat Poster menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Gambar Raster (Bitmap)

Penulis Aristo Nidzar, S.Pd.
Tanggal 04 Desember 2022

Situasi:
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini.


1.Kondisi yang menjadi latar belakang masalah Best Practice.

*Pemahaman guru tentang standar penyusunan RPP.
*LKPD yang di harusnya disiapkan guru dalam perangkat pembelajaran belum dilaksanakan mayoritas guru, penyebabnya akibat guru tidak mengetahui langkah langkah penyusunan/ pembuatan LKPD
*Guru sudah menyiapkan Jobsheet dalam perangkat pembelajarannya. Hanya sebagian kecil guru yang belum menyiapkan karena hanya menerapkan cara mengajar konvensional dengan teknik ceramah.
*Pemahaman Guru tentang jenis dan penerapan model pembelajaran menyebabkan Pemilihan model pembelajaran tidak berdasarkan dengan kondisi siswa di kelas
*Tidak terpetakannya kondisi siswa dikelas yang bervariatif
*Belum adanya media pembelajaran khusus untuk kondisi keterbatasan perangkat sekolah maupun yang dimiliki siswa
*Guru mengalami kesulitan memberi nilai siswa karena belum adanya rubrik penilaian
*Guru belum menyiapkan soal HOTS dalam asesmen karena minimnya pengetahuan guru dalam membuat soal HOTS serta guru cenderung menggunakan soal dari bank soal yang ada ataupun Internet.
*Guru tidak mengemas sumber belajar yang menarik bagi siswa
*Konsep literasi dan numerasi tidak terlaksana maksimal dalam pembelajaran karena guru kurang paham konsep literasi dan numerasi serta penerapannya
*Kurangnya penjelasan detail dari guru tentang arah dan tujuan akhir dari sebuah mata pelajaran
*Kurangnya penjelasan kontekstual dari guru tentang arah dan tujuan akhir dari sebuah mata pelajaran

2.Mengapa praktik ini penting dibagikan?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline