Lihat ke Halaman Asli

Tiga Dewi Gelar Liga Takasi Edisi IV/1

Diperbarui: 10 April 2019   06:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Para pemenang Liga Tenis Meja Amatir Karawang Bekasi (Takasi) Edisi III/3 tanggal 15-16 Desember 2018. (Foto: dok. Pribadi Arif RH)

Dalam lima tahun terakhir di Bekasi sering digelar turnamen tenis meja. Liga Tenis Meja Amatir Karawang Bekasi (Takasi) merupakan salah satu turnamen terbaik di Bekasi, Jawa Barat. 

Takasi digagas oleh mantan petenis meja nasional Edi Sugiharto di gedung olah raga (GOR) miliknya, yakni GOR Tiga Dewi, Jl Tulip 1 Griya Timur Indah Blok A1 No 1, Kelurahan Mustikajaya, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi. Turnamen ini diadakan tiga kali dalam setahun.

Tiga Dewi kembali akan menggelar Takasi Edisi IV/1 pada Jumat-Minggu 19-21 April 2019. (Foto: dok. GOR Tiga Dewi)

Tiga Dewi kembali akan menggelar Takasi Edisi IV/1 pada Jumat-Minggu 19-21 April 2019. Pendaftaran melalui Ibu Zettiana Isye W (Ibu Edi Sugiharto) HP/WA +6281283947713.

Takasi pertama kali digelar pada tahun 2016.  Adapun para juara Takasi sejak pertama kali diselenggarakan hingga edisi III/3 tanggal 15-16 Desember 2018 sebagai berikut:


I. Takasi Edisi I/1 tanggal 21-22 Mei 2016:
Juara I : Nael Niman (PTM XIP)
Juara II : Rizki (PTM Cibitung)
Juara III bersama : Suparno (PTM Ping TV), Uus (PTM Cibitung)

II. Takasi Edisi I/2 tanggal 3-4 September 2016:
Juara I : Roy Korompis (PTM Coca Cola)
Juara II : Wida (PTM XIP)
Juara III bersama : Nael Niman (PTM XIP), Suyud (PTM Antilop)

III. Takasi Edisi I/3 tanggal 10-11 Desember 2016:
Juara I : Pri Anggodo (PTM EdyMCS)
Juara II : Habibi (PTM Mandom)
Juara III bersama : Herry Ansor (PTM Assyifa), Samuel (PTM 3 Dewi)

 

IV. Takasi Edisi II/1 tanggal 18-19 Maret 2017:
Juara I : Nael Niman (PTM XIP)
Juara II : Wida (PTM XIP)
Juara III bersama : Nafis (PTM Hamec), Suliyantoro (PTMEdyMCS)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline