Lihat ke Halaman Asli

zul azmi

Pencari Hikmah

Satu Hari Lagi

Diperbarui: 3 Oktober 2020   14:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Awal juli ihya berangkat dari mesir menuju Indonesia.Sebelum pulang harus tes swap dulu di Mesir baru bisa diterima di Indonesia.Bayar swap lumayan juga sekitar 1.5 juta.Satu hari hasilnya sudah keluar.

Kami memang sudah dua tahun pisah dengan ihya.Alhamdulillah ada reski buat tiket pesawat lumayan mahal karena kondisi covid.Namun akhirnya ihya tiba di Padang Panjang dengan selamat.

Saya bergegas dengan istri dan anak pergi ke bandara lebih awal.Suasana bandara jauh sepi dari masa sebelum covid.Satu jam sebelum ihya sampai kami sudah menunggu di bandara.

Akhirnya terdengar dari mikropon bahwa pesawat lion dari Jakarta sudah mendarat dengan selamat.Saya dengan istri berjalan ke ruang kedatangan yang tidak jauh dari tempat kami menunggu.

Dari kejauhan saya melihat lambaian tangan ihya sambil mendorong troli bersama tiga orang temannya dari mesir.Saya merapat ke pagar agar lebih dekat dengan ihya.

Kehadiran ihya melengkapi kebahagiaan dan kegembiraan rumah saya.Lengkap sudah anggota keluarga tambah dua orang cucu comel kata orang.

Bukan main gembiranya ihya bisa pulang ke Indonesia.Bisa makan kesukaannya yang tidak ada di Mesir.Kalaupun ada di mesir harganya lumayan mahal.

Ihya saya bawa rekreasi kemana dia mau, ya hanya sekitar sumbar saja.Yang penting anak-anak dan cucu bisa gembira.

Tak terasa sudah 3 bukan ihya membersmaai kami selama libur semester.Banyak sudah cerita ihya ukir selama ini.

Awal Oktober 2020 ini Ihya harus kembali ke Mesir untuk melanjutkan kuliahnya. Masih suasana covid-19, untuk pergi ke Mesir harus melengkapi protokol kesehatan.

Swap yang harus ikuti rupanya di rumah sakit Gatot subroto jakarta.Rupanya dari Padang ke Jakarta hanya Rapid tes saja.Alhamdulillah rapid tes bisa di Padang panjang.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline