Lihat ke Halaman Asli

Suhaimi Arza

Guru, Dai dan Pemerhati Pendidikan

Kiat Menulis Cerita Fiksi dengan Alur Metode Kurikulum Merdeka, KBMN Pertemuan ke 10

Diperbarui: 31 Januari 2023   08:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

KBMN Gelombang 28 Pertemuan ke 10 (sum KBMN)

Senin, 30 Januari 2023, kelas KBMN kembali dilanjutkan dengan materi yang berbeda beda setiap pertemuannya,  malam ini tepat jam 19.00 WIB, kelas di buka oleh  Mr. Bams  dan dilanjutkan oleh narasumber Sudomo, S.Pt dengan materi atau tema : "Kiat Menulis Cerita Fiksi".

Setiap narasumber mempunyai trik tersendiri dalam  mengelola kelas, seperti malam ini kelas dibuka dengan model pembelajaran  inquiry  dengan proses pembelajaran yang diawali dari peserta unutk mengetahui sejauh mana pemahaman, dan  pengalaman yang dialami oleh para peserta mengenai tema yang dibahasnya.

Berikut penulis ingiin langsung mempraktikkan tulisan dalam bentuk fiksi hasil resume malam ini.

Sore tadi pemberitahuan didalam KBMN malam ini sudah mencapai pertemuan ke 10, wah kok cepat sekali rasanya.  Tema yang diuraipun sangat menarik tertulis "Kiat Menulis Cerita Fiksi" dengan menampilkan 2 gambar yang berbeda satu memakai baju hitam dan yang satu lagi memaki baju merah dengan peci yang serupa warnanya denngan pakaian (kopel). 

Berbaju hitam dengan seyuman manis itu kukenali rupanya seorang dosen yang sangat aktif menulis puisi di kompasiana, namnya Bambang Purwanto, S.Kom Gr. lebih dikenal dengan nama kerennya Mr Bams yang malam ini bertindak sebagai moderator. Sedangkan yang berbaju merah itu narasumber yang bernama Sudomo, S.Pt lebih akrab dipanggil Mazmo.

 Sapa Mr Bams dalam kelas " apakah pak sudomo sudah berada dalam kelas ?  dengan lembut Mazmo menjawab InsyaAllah sipa , Mr Bams. dialog  kecil pun dimulai antara moderator dan narasumber, apa kabar malam ini Mazmo ? Alhamdulillah sehat . Luar biasa! jawab 

Mr Bams tidak mengulur waktu  langsung memeprkenalkan secara mendalam profil dari narsumber dengan mengajukan sebuh link  https://s.id/ProfilSudomoSPt. Profil lengkap didalamnya mengenai CV dari Mazmo.

Mr Bams mempersilahkan  Mazmo untuk menyampaikan materi kepada peserta yang telah menanti dan membuka matanya melihat layar dari apa yang akan disampaikan oleh narasumber. 

ketikan lembut pembukaan terlihat dari ucapan salam kepada seluruh peserta "Assalamu'alaikum Wr. Wb. Salam dan bahagia!

Waalaikum salam jawab peserta dibalik layar yang hanya admint dapat mengirimkan pesan. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline