Lihat ke Halaman Asli

Puisi | IJKL

Diperbarui: 12 September 2017   15:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lost in The Rain by Leonid Afremov (deviantart.com)

Ingin adalah buah rindu yang matang karena menunggu

Jika buahnya kau biarkan, ia menjadi pohon harap

Kau tunggu agar pohon harap untuk berbuah rindu

Lingkar yang tiada akhir, sesampai jumud ladang

Intan tak datang dengan apa yang alam gariskan

Jadilah ia dengan upaya menyimpan sebiji pasir

Kadang indah terbuat, kadang buruk pun didapat

Langkah dalam perjalanan cinta kita pun demikian

Indah bertemu pun serupa pelangi membujur di langit

Jarang dijumpai semburat kelang warna seusai hujan

Karena pelangi menunggu garis takdirnya nanti

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline