Lihat ke Halaman Asli

Siti Asiyah

Pendiri https://www.pesanggrahan.de/

Acara Idul Adha di Bonn 20 Juli 2021 Dibuka oleh Bapak Konjen KJRI Frankfurt

Diperbarui: 1 Agustus 2021   22:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokrpi

Idul Akha (20 July 2021) di Jerman Bonn

Acara idul adha di Bonn kali ini sangat special, dimana sholat di adakan di luar gedung alias di lapangan. Kalau di Indonesia hal ini adalah normal, tapi kalau di Jerman bagi kita hal ini adalah hal baru yang kita lakukan baru pertama kali karena masa Pandemie.

Peraturan kota karena masa Corona. Biasanya emang sholat kita sampai meluber ke luar, ketaman dan di luar gedung, tapi itu karena sangking banyaknya peserta jamaah, maka sholtnya sampai di luar gedung. Dihadiri oleh Bapak Konjen RI Frankfurt Acep Somantri

Selain Idul Adha kali ini adalah hari yang special bagi kita juga karena kehadiran bapak Acep Somantri ke Bonn untuk yang ke dua kalinya dan satu lagi tamu istimewa kita yaitu Bapak KH Syaeful Fatah (Rais Syuriah PCINU Jerman).

dokpri

Acara Idul Adha jadi semarak karena mejadi acara yang luar biasa bagi kita semua, berasa kita ad di Indonesia dan merasakan nikmatnya kebersamaan dan Indahnya beribadah bersama.

dokpri

Idul Adha berjalan lancar, matahari memancarkan cahayanya, tidak ada mendung tidak ada hujan. Tapi panas panas segar cuacananya. 

Acara di buka oleh Bapak Konjen Acep Soemantri disambut oleh Imam kita Ustad Ibrahim Omar, dan di isi oleh Bapak KH Syaeful Fatah Rais Syuriah PCINU Jerman.

Acara berjalan dengan lancar, mengikuti tata tertib aturan protokol dan di hadiri kurang lebih 100 jemaah. Selesai Kothbah kita saling maaf memaafkan, dengan mengikuti alunan suara nyaring sholawatan dan di akhiri dengan doa sebelumnya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline