Lihat ke Halaman Asli

Rudy Wiryadi

Apapun yang terjadi

Profil Fuyu Iwasaki, Atlet Berdarah Jepang yang Wakili Indonesia di Vietnam Open 2022, Siapa Dia?

Diperbarui: 22 September 2022   11:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: indosport.com

Saat ini sedang berlangsung turnamen bulutangkis internasional yang digelar di Yogyakarta, Indonesia, yaitu Indonesia International Series 2022 (20-25 September 2022).

Ajang yang digelar GOR (Gedung Olah Raga) Among Rogo, Kota Gudeg tersebut setelahnya akan dilanjutkan dengan dengan Indonesia International Challenge 2022 (27 September-2 Oktober 2022).

Turnamen BWF pertama yang digelar di luar Indonesia paska Japan Open 2022 adalah Vietnam Open 2022 di Nguyen Du Stadium, Ho Chi Minh City, Vietnam. 27 September-2 Oktober 2022.

Digelar sejak tahun 1996, Yonex Vietnam Open 2022 ini merupakan ajang BWF Super 100 keempat di tahun ini. Menyediakan hadiah total 75.000 USD atau setara Rp 1,1 miliar.

Dari para pemain Indonesia yang dijadwalkan turun, ada satu nama yang menarik perhatian yaitu Fuyu Iwasaki.

Namanya nama Jepang, namun menjadi salah satu yang membela Merah-putih.

Berpasangan dengan Dhea Bunga Anjani, Fuyu Iwasaki merupakan salah satu dari 4 ganda putri di Vietnam Terbuka 2022 itu.

Ketiga lainnya adalah Nita Violina Marwah/Tryola Nadia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi, dan Ribka Sugiarto/Lanny Tria Mayasari.

Merah-putih akan turun di semua nomor.

Siapakah Fuyu Iwasaki?

Benar, masih asing.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline