Lihat ke Halaman Asli

Randi Pratama

Mahasiswa Universitas Al-Azhar Kairo, Mesir.

Siapa Jodohku?

Diperbarui: 23 Oktober 2019   19:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

pixabay

Jodoh itu rahasia Allah. Jika kamu memiliki nya sekarang dan belum ada ikatan yang pasti, maka rahasia apa yang akan terungkap nanti ? Tak semenarik apa yang di bayangkan.

Jodoh itu rahasia Allah. Mengapa anda sibuk mencari yang terbaik, tanpa berfikir bagaimana caranya menjadi baik, lalu pasti akan mendapatkan yang terbaik ?.

Jodoh itu rahasia Allah. Segenap manusia telah di tentukan masing-masing kadar pasangannya. Maka berpasang-pasangan itu takdir, gagal nikah itu nasib. alih-alih jodoh sudah di siapkan, kita pun harus bergerak menjemputnya.

Jodoh itu rahasia Allah. Sehebat apapun kita merencanakan, rencana-Nya lah yang berlaku. Sepintar apapun kita menjaganya, ketetapan-Nya lah yang berlaku.

Jodoh itu rahasia Allah. Jangan pernah menyalahkan waktu, apalagi orang lain. Teruslah memperbaiki diri dan menjadi manfaat untuk seluruh semesta. Kita tidak tahu bahwa kematian atau jodoh kah yang menjemput kita dahulu ?.
Bersabarlah dan terus berbaik sangka kepada-Nya.

Semoga bermanfaat.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline