Lihat ke Halaman Asli

Fenny Yulia

Mahasiswa

Mahasiswa UMM Lakukan NTCA, Naro Tempat Cuci Tangan

Diperbarui: 29 September 2020   16:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Senin 28/09/2020Mahasiswa UMM yang tergabung dalam kegiatan PMM bhaktimu negri kelompok 66 gelombang 9 dengan anggota : Herlina,Riski Oktavianti Putri,Fenny Yulia Indrawati,Bunga Sukmadiandra dan Moh Agung Nur Kholis. Dengan dosen pembimbing Wasis SH.,M.Si.,M.Hum di wilayah Rw 5 Kelurahan Bandungrejosari.

Para mahasiswa/i melakukan kegiatan PMM ini dengan program kerja salah satunya yaitu NTCA. NTCA adalah naro tempat cuci tangan,salah satu program kerja mahasiswa/i untuk penerapan PHBS di sekitar wilayah Rw 5. slain penempatan cuci tangan,juga diberikan sabun cuci tangan.

dokpri

Kegiatan ini juga didukung oleh bapak Muhammad Yani selaku ketua Rw 5. Penempatan cuci tangan dan sabun ditaruh di wilayah rw 5, diserahkan dan disaksikan langsung oleh salah satu kandidat masing masing RT.

Penempatan cuci tangan dan sabun juga sebagai kegiatan awal untuk menerapkan PHBS di lingkungan RW 5,dimana sekarang juga disaat pandemi kita harus sering mencuci tangan."terimakasih ya mba mas,dengan penempatan cuci tangan dan sabunnya" ujar warga

dokpri

Para mahasiswa/i berharap dengan adanya penempatan cuci tangan dan sabun penerapan PHBS dilakukan dengan maksimal,salahsatu nya yaitu cuci tangan 6 langkah secara rutin menggunakan sabun dan air mengalir. Kegiatan ini sebagai bentuk awal pencegahan terhadap covid 19



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline