Lihat ke Halaman Asli

Berdoa, Tak berguna!

Diperbarui: 26 Juni 2015   06:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Settingnya habis pulang dari Gereja, Sekolah Minggu.

Tolu: apakah kamu sering berdoa?

Sada: ya iyalah..saya sering berdoa.

Tolu: kapan kamu biasanya berdoa?

sada: saya berdoa saat mau ujian biasanya.

Tolu: terus apa yang kamu minta.?

Sada: saya minta agar saya lulus ujian saja

tolu: trus dikasi nggak, terkabul nggak?

sada: iya, terkabul. buktinya saya selalu lulus, dan nilai saya lumayan bagus.

tolu: sebelum ujian kamu belajar nggak?

sada: nggak, kan sudah berdoa, sudah meminta pertolongan, ngapain belajar lagi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline