Lihat ke Halaman Asli

Ilham

Seorang blogger.

Cara Agar Tidak Malas Mandi

Diperbarui: 7 Juni 2022   08:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Saya sendiri terkadang malas mandi di pagi atau sore hari karena tidak menggunakan air hangat.

Nah, agar saya tidak malas mandi lagi di pagi atau sore hari, saya tinggal menggunakan air hangat.

Selesai.


"Untuk memecahkan sebuah masalah, kita harus tahu lebih dulu dengan jelas apa masalah yang sedang kita hadapi." -Atom

Saya baca di internet kalau mandi air hangat itu: meningkatkan kemampuan otak dalam mempelajari sesuatu dan mengingat.

Jadi, kalau kamu adalah seseorang yang suka mempelajari sesuatu, baik dari buku atau darimana pun itu; mandi dulu pakai air hangat, sob. Enak dan juga mantab.

Di Jepang, mandi air hangat dianggap membersihkan badan dan juga pikiran.

Mandi itu hanya sekitar 10 - 15 menit kalau dari perkiraan saya, jadi, jangan malas mandi agar tubuh tidak bau dan juga kotor.

"Penumpukan kotoran, sel kulit mati, dan keringat di permukaan kulit bisa terjadi akibat jarang mandi. Berbagai kotoran tersebut akan menyebabkan sumbatan atau tertutupnya pori-pori kulit. Kondisi ini dapat memicu atau memperburuk berbagai penyakit kulit (untuk perempuan, nih), seperti jerawat psoriasis, dermatitis, hingga eksim." -CNBC Indonesia

Mandi Juga Dengan Air Dingin

Mandi air hangat memang enak dan juga mantab, tapi, selingi juga dengan mandi menggunakan air dingin agar tubuh kita tidak lupa bagaimana rasanya air dingin yang membasuhi seluruh tubuh.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline