Lihat ke Halaman Asli

Juan Xariskara

From West Indonesia 💛

Cara untuk Menghandel Permasalahan/Komplain

Diperbarui: 19 Juli 2021   22:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Hii Temannn-temann selamat datang dan selamat membaca semua tulisan, saya Juan Xariskara mahasiswa STP Trisakti jurusan Perhotelan dan saya adalah penerima beasiswa Prestasi dari Kemendikbud .. ini adalah wadah tulisan saya untuk membagikan sesuatu yang ingin saya bagikan dan semoga bermanfaat teman-teman..

Baiklah teman" kali ini kita akan membahas tentang menghandle komplain dari tamu yang berada di restaurant dan cara untuk menyelesaikan masalahnya, dan inilah prosedurnya :

1. Listening (Mendengarkan) Dengarkan semua yang dikeluhkan oleh tamu atau pelanggan dan tidak memotong perkataannya sebelum selesai bicara.

Di tahap ini kita harus mendengarkan masalah yang sedang kita haddapi dengan tamu tersebut, kita harus mendengarkan semua permasalahan dan jangan untuk menyela pembicaraan tamu yang sedang menjelaskan.

2. Apologize (Minta maaf)

Setelah kita mendengarkan semua permasalahan yang didapat/dialami ucapan yang harus kita katakan pertama kali yaitu kita meminta maaf/ apologize kepada tamunya.

3. Suggestion (Memberikan saran solusi)

Setelah kita meminta maaf kepada tamu kita juga harus memberikan solusi mengenai permasalahan tersebut, 

contoh : makanannya kurang enak (keasinan) atau tidak sesuai yang di pesan, kita akan memberikan makanan yang baru kepada tamu agar bisa membuat tamu lebih nyaman dan tidak merasa rugi

4. Thank you (Terimakasih)

Setelah semua sudah di laksanakan, jangan lupa untuk berterimakasih kepada tamunya karena sudah menceritakan langsung apa yang dialami di perusahaan kita, agar tidak memberikan rating yang tidak baik kepada perusahaan kita....

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline