Lihat ke Halaman Asli

Promosi hingga Degradasi Liga Inggris

Diperbarui: 27 Juli 2020   22:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : Instagram @efl.premierleague.esp

Sepak bola negeri Ratu Elizabeth untuk musim 2019/2020 telah berakhir pada Minggu, 26 Juli 2020.

Sumber : Instagram @Liverpoolfc

Kompetisi Liga Premier League juaranya Liverpool FC, posisi runner-up ditempati oleh Manchester City sementara peringkat ketiga diduduki oleh Manchester United dan Chelsea menduduki peringkat keempat. Itulah zona big four Liga Premier League musim 2019/2020.

Sumber : Instagram @premierleague

Sementara yang menduduki zona Relegation Liga Premier League musim 2019/2020 yaitu Norwich City yang menduduki peringkat ke-20. Watford yang bertahan di peringkat ke-19. Sementara AFC Bournemouth di peringkat ke-18 yang tidak mampu keluar dari zona Relegation.

Sumber : Instagram @efl

Di kompetisi kasta kedua sepak bola negeri Ratu Elizabeth yaitu Sky Bet Championship ( EFL ) juga telah berakhir, dengan sang juaranya yaitu Leeds United dan runner-up ditempati oleh West Bromwich Albion. Kedua kesebelasan tersebut sudah berhak untuk Promotion ke kasta tertinggi Liga Inggris musim depan ( 2020/2021 ) tanpa harus melakukan pertandingan play-off.

Sumber : Instagram @LeedsUnited

sementara peringkat ketiga sampai keenam yaitu Brentford, Fulham, Cardiff city dan Swansea city harus melakukan pertandingan play-off untuk memastikan siapakah satu klub yang akan menemani Leeds United dan West Bromwich Albion ke Liga Premier League musim depan ( 2020/2021 ).

Theater Of Dreams.

Medan - Sumatera Utara.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline