Lihat ke Halaman Asli

Resonansi Rindu

Diperbarui: 12 Maret 2016   14:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="private"][/caption]Entah mengapa aku seketika merindukan berada dalam sebuah gerbong kereta.
 Memandang menerawang keluar jendela kaca melewati tiap pandangan yang bergantian berjalan.
 Semacam kaleidoskop yang berputar dinamis.
 Kemudian banyak hal mulai ikut berputar berlompatan di dalam memori.
 Seperti percikan api yang merentas, mengusik dan menenggelamkan hanyut begitu saja.

Banyak pengandaian.
 Ada kebencian.
 Ada pilu serta rasa ingin tahu.

Sosok ini secara nyata duduk diam terselubung kotak bermassa padat.
 Tapi jiwa dan hatinya melambung, mencari entah apa.
 Fiksi, berusaha membuat ceritanya sendiri.
 Berlompatan dari masa ke masa memutar ingatan terus berusaha mengingat apa yang terlupa dan terpendam.

 

~Prillya[caption caption="private"][/caption]nanta

 

http://prillyananta.tumblr.com/post/140897421357/entah-mengapa-aku-seketika-merindukan-berada-dalam




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline