Lihat ke Halaman Asli

Chy Cici

Wanita biasa

Kelor Bikin Kulit Cantik? Tentu Bisa

Diperbarui: 2 Juli 2022   16:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok.pribadi

Kenalan dulu yuk sama si daun imut ini, namanya daun kelor atau nama latinnya moringa oleifera. Tanaman ini mudah sekali untuk ditanam. Tinggal ambil batang yang cukup tua lalu tancapkan ke tanah, maka ia akan tumbuh, asal jangan lupa siram ya.

Bisa ya kelor buat kulit cantik? Oooh tentu bisa dong, saya sudah membuktikannya sendiri. Kebetulan saya punya pohon kelor dibelakang rumah. Daunnya suka saya buat lulur dan masker, dibuat sayur bening dan minuman teh juga bisa. Jadi cantiknya dapet sehatnya juga dapet. 

Daun kelor mengandung nutrisi seperti kalsium dan mineral seperti tembaga, besi, seng (zinc), magnesium, silika dan mangan. Nah bagaimana manfaatnya untuk kecantikkan? Berikut manfaat  si daun kelor: 

 1. mampu mengangkat sel kulit mati

2.  memberasihkan dan mencerahkan kulit

3. Menghaluskan dan melembabkan kulit

4. Mencegah dan mengurangi munculnya jerawat.

5. Mencegah menuaan dini

6. Mencegah kerusakan kulit akibat paparan sinar UV

7. Mengatasi masalah kulit seperti herves, gatal-gatal dan alergi.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline