Lihat ke Halaman Asli

Astaj

Astaj

Personil TMMD/N Kodim 0306/50 Kota, Mengunjungi Tempat Penampungan Buah Pinang

Diperbarui: 8 Juli 2021   15:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Personil TMMD/N Kodim 0306/50 Kota Komsos ke tempat penampung buah pinang/dokpri


Sumatera Barat-Kegiatan komunikasi sosial (komsos) oleh personil TNI dengan warga masyarakat yang berada di lokasi TNI Manunggal Membangun Desa/Nagari (TMMD/N) Ke-111 Ta. 2021 Kodim 0306/50 Kota selalu dilaksanakan di sela kegiatannya, nampak beberapa orang personil Satgas TMMD/N pada hari kamis (08/07/2021) sedang berkunjung ke tempat penampungan buah pinang milik warga.

Personil Satgas TMMD/N Kodim 0306/50 Kota sedang berkunjung ke tempat penampungan pinang/dokpri

Nampak pengusaha buah pinang Bapak Seri (50) berbincang akrab dengan personil Satgas Serda Laapi, membahas jenis buah pinang serta harganya, pak Deri menjelaskan bahwa dirinya menyediakan dua jenis pinang, pinang jus dan pinang iris, sedangkan untuk harganya lebih mahal pinang iris, kalau pinang njun harga per kilonya Rp 2500, sedangkan pinang iris per kilonya Rp 24.000. Pinang ini nantinya akan dikirim ke Daerah Padang, Bukittinggi, Pekanbaru dan lain-lain ungkapnya. 

Dalam kesempatan yang sama Serda Laapi menyampaikan maksud dan tujuan kunjungannya adalah untuk meningkatkan hubungan silaturahmi antara TNI dengan warga yang ada di Nagari Talang Maur dan Nagari Maek, sambil belajar siapa tau saya juga kalau ada kesempatan bisa jadi pengusaha pinang, kata Serdang Laapi sambil melontarkan senyum. (ATH) 

Sumber : Srt Andry




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline