Mohon tunggu...
zaldy chan
zaldy chan Mohon Tunggu... Administrasi - ASN (Apapun Sing penting Nulis)

cintaku tersisa sedikit. tapi cukup untuk seumur hidupmu

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Perubahan dengan Akar Rumput

14 Januari 2021   17:45 Diperbarui: 14 Januari 2021   17:56 451
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
foto Bertanam Sayur (sumber foto: akun facebook HMPS PS IAIN Curup)

Bukan sekadar pengalaman. Namun, berlatih mengambil keputusan. Berujung dua pilihan, Keberhasilan atau kegagalan!

foto Panen Bawang Daun, Hasil panen dijual dan dijadikan uang Kas untuk kegiatan (sumber foto: akun facebook Pohon Baca IAIN Curup)
foto Panen Bawang Daun, Hasil panen dijual dan dijadikan uang Kas untuk kegiatan (sumber foto: akun facebook Pohon Baca IAIN Curup)
Akhirnya...

Adakah tiga kisah dengan tiga kegiatan yang berurusan dengan akar rumput di atas mampu membantu UMKM dan membentuk Keluarga Tangguh? Aku tak bisa jawab! Yang kupahami, membantu modal tak hanya keuangan. Namun berbagi pengetahuan dan keterampilan.

Di masa pandemi ini, semakin banyak temanku yang terjangkit demam bertanam.

Tak  hanya bunga, juga beragam sayur dan bumbu dapur. Mereka sering berkisah tak lagi perlu membeli sayur  kebutuhan dapur. Tapi, hasil dari menanam sendiri. Perlahan, akan menjadi Keluarga Tangguh, kan? Hayuk dicoba, pasti seru!

foto Sayur sawi siap panen (sumber foto: akun facebook HMPS PS IAIN Curup)
foto Sayur sawi siap panen (sumber foto: akun facebook HMPS PS IAIN Curup)
Curup, 14.01.2021

Zaldychan

[ditulis untuk Kompasiana]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun