Mohon tunggu...
Yunita DwiLestari
Yunita DwiLestari Mohon Tunggu... Lainnya - Pelajar Bisnis Daring Pemasaran SMKN 50 Jakarta

Kelemahan terbesarmu adalah ketika kamu menyerah dan kehebatan terbesarmu adalah ketika kamu mencoba sekali lagi.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Mengenal Lebih Jauh Apa Itu PSBB Beserta Tujuan dan Manfaatnya untuk Semua Orang

2 Juni 2020   14:11 Diperbarui: 2 Juni 2020   14:11 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Apa kabar kalian semua? Hehehe. Di artikel kali ini mungkin aku akan bahas tentang yang sedang ramai di kalangan masyarakat saat pandemi ini menyerang Negara kita Indonesia. Yapsss yang sedang ramai saat ini adalah PSBB, kalian semua pasti tau kan sebutan itu.

PSBB sebenarnya singkatan yang memiliki kepanjangan (Pembatasan Sosial Berskala Besar). Ini juga salah satu langkah pemerintah untuk menangani masalah pandemi ini dan memutus mata rantai penyebaran virus covid19 atau corona.

Tujuan dari dilakukan nya PSBB ini adalah agar virus ini tidak menyebar kemana mana tidak menyebar kebanyak orang, agar jumlah pasien positif corona juga menurun. Maka dari itu PSBB perlu di lakukan guna mengusir virus ini dari negara kita atau negara lainnya.

Salah satu hikmah yang dapat kita ambil dari kegiatan PSBB ini adalah, kita jadi bisa lebih dekat keluarga, lebih memiliki banyak waktu untuk keluarga. Maka dari itu kita harus tetap bersyukur dalam segala masalah atau urusan pasti selalu ada hikmah nya. Jadi kita sama sama semangat ya untuk melawan virus ini dari rumah aja, dengan berdiam diri #dirumahaja.

Stay safe and healty guys...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun