Mohon tunggu...
Bahasa

Mengenal Diri Melalui Rasa Hati

11 Juli 2018   15:05 Diperbarui: 11 Juli 2018   15:08 520
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Mengenal diri bukanlah sekedar menilai kecantikan, tinggi rendah, warna kulit, keturunan, dan bangsa. Sebab manusia sebenarnya terdiri dari dua jasad yang di padu erat, yaitu jasad lahir dan jasad batin. Mengenal diri artinya mengenal hakikat manusia. Hakikat manusia adalah batinnya. Tanpa hakikat batin, yang lahir tidak berguna

Jasad lahir hanyalah sangkar untuk jasad batin, kalau kita gagal mengenal batin manusia, kita akan gagal mendidik diri manusia, Jadi mengenal diri sebenarnya bukanlah mengenal rupa lahir, tetapi yang lebih penting adalah mengenal watak batin, yaitu jiwa, pikiran, kemampuan, keinginan, watak, nafsu, dan kekuatan yang ada pada diri kita.

Dengan mengetahui sifat-sifat yang ada pada diri kita, maka nanti kita dapat melatih diri dan meletakkan diri sesuai pada tempatnya. Bila tidak, maka akan terjadi kerusakan di muka bumi karena kita telah melakukan sesuatu yang tidak sesuai dengan jiwa kita. Berlakulah kejahatan, krisis jiwa dan ketegangan pikiran hingga hilanglah KEBAHAGIAAN.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun