Mohon tunggu...
Yuni Retnowati
Yuni Retnowati Mohon Tunggu... Dosen - Biarkan jejakmu menginspirasi banyak orang

Dosen komunikasi penyuka film horor dan thriller , cat lover, single mom

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Nasib Orang Sakit di Masa Pandemi

12 Mei 2020   02:09 Diperbarui: 12 Mei 2020   02:29 92
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

"Maaf  Bu,  kami dilarang melakukan pemeriksaan seperti itu saat ini."

Ya sudahlah, saya langsung balik badan meninggalkan apotek sambil berpikir untuk mencari apotek lain. Siapa tahu di apotek yang lain bisa melakukan pemeriksaan yang saya butuhkan. Tetapi dalam perjalanan pulang saya baru sadar bahwa pembatasan kontak fisik pasti bisa dijadikan alasan untuk menolak pemeriksaan.  

Ternyata  kondisi pandemi ini menyusahkan orang sakit.  Mestinya saya bisa segera tahu kondisi kesehatan saya . Apakah gejala yang saya alami mengarah ke diabetes atau hal lain  jika ada dukungan pemeriksaan darah.  Sayangnya prosedur pemeriksaan sederhana di apotek tidak  tersedia saat ini. Jadi harus menunggu lebih lama lagi. Besok pagi saya berencana untuk ke laboratorium . Mudah-mudahan prosedurnya tidak terlalu rumit dan biayanya terjangkau.  Meskipun saya tahu pasti jauh lebih mahal dibanding biaya cek darah di apotek.  Ini sebuah resiko yang harus saya tanggung untuk segera mengetahui penyakit apa sebenarnya yang sedang mengancam saya .

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun