Mohon tunggu...
Yulvina Dwi Kurniaty
Yulvina Dwi Kurniaty Mohon Tunggu... Mahasiswa - Yulvina Dwi Kurniaty

if u can dream it, u can do it

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Berbagi Donasi Pakaian Bekas Layak Pakai

17 Mei 2021   13:15 Diperbarui: 17 Mei 2021   13:54 502
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Penulis : Ahmad Syahrizal, M.E dan Nurlia Fusfita, M.Ec., Dev

Sumbangan atau donasi merupakan pemberian umumnya berifat fisik dari perorangan atau badan hukum. Pemberian bersifat sukarela dengan tanpa imbalan bersifat keuntungan. Salah satu nya seperti Donasi Baju Bekas yang masih layak pakai. Mungkin banyak orang-orang yang mempunyai pakaian yang masih layak pakai, namun tidak digunakan lagi. Maka dari itu lebih baik pakaian tsb disumbangkan kepada yang lebih membutuhkan.

Adapun dalil menunjukan kebolehan memberikan pakaian bekas -yang masih layak pakai- maka adalah hadits Ali bin Abi Tholib yang diriwayatkan oleh Muslim, bahwasanya Ali Rodhiyallohu 'anhu berkata:

 أهديت لرسول الله صلى الله عليه وسلم حلة سيراء، فبعث بها إلي، فلبسته

"Dihadiahkan kepada Rosululloh Shollallohu 'Alaihi wa Sallam pakaian sutra, lalu beliau kirimkan kepadaku, maka akupun memakainya".

Prodi Manajemen Keuangan Syariah beserta Himpunan Mahasiswa Prodi nya mengunjungi Panti Asuhan Askar Kauny Kota Jambi, dalam kegiatan ini Prodi MKS memberikan Pakaian Bekas Layak Pakai kepada para anak-anak yang ada di panti tsb. Baju bekas layak pakai ini sebelumnya adalah kumpulan dari hasil Open Donasi Baju Bekas Layak Pakai yang diadakan oleh Prodi MKS. Dengan diadakannya kegiatan ini, semoga bisa membawa manfaat dan ladang pahala bagi orang-orang yang berdonasi dan yang menerima donasi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun