Mohon tunggu...
Yudi Rahardjo
Yudi Rahardjo Mohon Tunggu... Sales - Engineer, Marketer and Story Teller

Movie Enthusiast KOMIK 2020 | Menulis seputar Worklife, Movie and Hobby

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Menantikan Kembalinya Gundala "Superhero" Asli Indonesia

27 Mei 2019   10:18 Diperbarui: 27 Mei 2019   10:35 268
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gundala | Sources : liputan6.com

Bicara tentang  superhero, pasti tidak akan ada habisnya, apalagi setelah "endgame" menjadi film superhero terlaris sepanjang sejarah. Tapi superhero itu bukan Cuma milik marvel dan buatan negara paman sam sana, di negara kita juga ada superhero. 

Kita punya superhero dengan kearifan lokal yang keberadaannya sudah mulai dilupakan, namanya adalah Gundala, julukannya adalah  Gundala si putra petir.

Gundala mempunyai kekuatan berlari secepat kilat dan mampu mengeluarkan kilat dari kedua tangannya. Gundala mendaptkan kekuatannya dari raja petir, karena dia adalah orang yang "terpilih". 

Gundala menggunkan kostum berwarna biru gelap dengan sepatu dan sarung tangan berwarna merah, serta topeng yang mempunyai hiasan seperti sayap di telinganya.

Asal Usul Gundala.

Dalam cerita originalnya dikisahkan jika Gundala dulunya adalah seorang ilmuwan bernama  Sancaka, seorang ilmuwan yang ambisius untuk menemukan serum anti petir, Sancaka ini sangat gila kerja hingga dia lupa dengan hari ulang tahun kekasihnya, Minarti. 

Hal ini berujung pada putusnya hubungan cinta Sancaka dan Minarti, Sancaka yeng depresi, berlari tak tentu arah diaat hujan badai, akhirnya dia tersambar petir. 

Ternyata petir itu bukan sembarang petir, petir tersebut yang mengantarkannya menemui raja petir yang akhirrnya mengubahnya menjadi Gundala.

Itu adalah cerita original komik Gundala versi 1969 buatan Harya Suraminata (Hasmi),selain dalam cerita komik, Gundala juga  hadir ke layar lebar tahun 1981 dengan judul sama dengan versi komiknya yaitu "Gundala,Putra Petir". Setelah 38 tahun berselang, akhirnya film Gundala akan hadir kembali di layar lebar.

Gundala Hadir Kembali.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun