Mohon tunggu...
yudi biantoro
yudi biantoro Mohon Tunggu... Guru - Guru BK

Penyuka kata-kata, pengejar diksi bermakna...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Menggenapkan usia

7 Desember 2018   10:38 Diperbarui: 7 Desember 2018   11:29 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Bandung pagi ini, mendung, sejuk dan ramah

Ku duduk ditepian rumah penguasa semesta, sambil merenungi kabar kabar dan tentang usia

Hari ini, aku diberikan satu angka usia, yang memberiku tanya tentang apa dan bagaimana seharusnya nyawa ini dihidupi. 

Bukan tentang kegelisahan dan keresahan yang hari hari ini terasa jelas, meski sebabnya masih remang remang

Mungkin hanya perlu dibiarkan... tak perlu dihiraukan apa yang menjadi musabab, biar hilang tanpa perlu dilupakan

Usia ini biarlah berlalu, tapi yakinku untuk hidup ini bermanfaat tetap ada. Meski ada resah, ada gelisah dan umur hidup yang terkikis pasti, aku tetap akan memandang indah apa yang ada dilangit dan dibumi. Untuk mensifati dan menikmati. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun