Mohon tunggu...
Yohanes Ishak
Yohanes Ishak Mohon Tunggu... Jurnalis - Penulis Olahraga, Hiburan, dan lain-lain

1 Korintus 10:13 || Jika ingin bekerjasama atau menulis ulang konten yang saya buat, silahkan hubungi email: Yohanes.Ishak92@gmail.com ||

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Asal Muasal Lahirnya Nama Indonesia (YMK 4)

12 April 2021   17:16 Diperbarui: 12 April 2021   17:26 696
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi bendera Indonesia (Foto: Wallpaper Safari).

Saat mengusulkan nama Indonesia, besar kemungkinan Logan tidak sadar kalo di hari-hari berikutnya nama itu sudah menjadi nama resmi.

Sejak itu juga James Richardson Logan mulai konsisten memakai nama Indonesia pada tulisan ilmiahnya dan perlahan-lahan, nama ini mulai menyebar luas ke sejumlah ilmuan etnografi dan geografi.

Sosok Tanah Air pertama yang memakai nama Indonesia adalah Suwardi Suryaningrat atau yang lebih dikenal dengan nama Ki Hajar Dewantara.

BACA JUGA: 4 Olahraga yang Tepat Saat Sedang Puasa

BACA JUGA: 15 Game Playstation 1 yang Bikin Kangen Part 1

Saat dibuang ke Belanda di tahun 1913, Ki Hajar Dewantara mendirikan sebuah biro pers dengan nama Indonesische Pers-Bureau.

Dengan keberadaan Jepang di 8 Maret 1942, hilanglah sudah nama Hindia-Belanda dan setelah melewati sejumlah perjuangan pahlawan yang kita pelajari dari pelajaran Sejarah, maka tanggal 17 Agustus 1945 terciptalah deklarasi Proklami Kemerdekaan hingga lahirlah Republik Indonesia.

Mungkin, hanya itulah info singkat yang bisa saya berikan ke kalian, semoga bermanfaat ya dan buat kalian yang mungkin punya info atau wawasan lebih tentang artikel ini boleh ditambahkan di kolom komentar ya kawan, terima kasih :D

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun